Minggu, 06 November 2011

Cara Menambahkan Facebook Like Di Blog

Ingin Membuat Facebook Like Di Blog Anda










Langsung Ke TKP :
1.Cara Pertama Login Di Blog Anda.
2.Ke Rancangan  Trus Klik Edit HTML

















3.Jangan lupa Di backup Dulu Lihat Gambar Di bawa Ini,
4.Cara ini di buat agar pada waktu anda mengedit HTML trus ada kesalahan pada pengeditan anda mempunyai Backup File tinggal anda Browse File yang anda simpan tadi.
5.Lalu Di Centang Dulu Expand Template Widget.


















6.Cari Kode Ini atau Klik Ctrl + F dan masukin kode ini :
]]></b:skin>
7.Bila Udah Ktemu ]]></b:skin>
8.Letakan Kode Di bawah ini Di atas Kode ]]></b:skin>



.fb_like_box {
-moz-border-radius:5px 5px 5px 5px;
border-radius:10px;
background:#f5f5f5;
border:1px dotted #ddd;
margin-bottom:10px;
padding:10px;
width:545px;
height:20px;
}
 
 
 














9.Simpan / Save Dulu Dengan Mengklik SIMPAN TEMPLATE
10.Lalu Cari Kode Berikut Ini <data:post.body/>
11. And Masukin kode Ini Di Bawah kode <data:post.body/>
<div class='fb_like_box'>
<script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/><fb:like expr:href='data:post.url' font='' send='true' show_faces='false' width='400'/>
</div>

 12.Sekarang silakan simpan kembali template anda dan silakan lihat hasilnya, apakah Facebook Like Button nya sudah terlihat..

Don't Forget Click This Like Icon :Peace:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Your Comment